Ø Jadilah pribadi yang dapat menerima masukan dengan baik, karena orang yang dapat sukses adalah orang yang mau menerima masukan dari orang lain.
Ø Jika kamu sudah berusaha namun tetap gagal, cobalah untuk tenang dan fikirkan apakah usaha kamu tersebut sudah kamu sertai dengan doa sebelmnya, karena usaha tanpa doa sama saja nol.
Ø Tuhan ada bagi mereka yang membutuhkan, bukan hanya ketika kamu senang namun ketika kamu sedih tuhan juga ada karena teman sejati yang mau dan selalu ada bagi kita hanyalah tuhan.
Ø Kedewasaan seseorang bukan dilihat dari seberapa banyak usianya, namun kedewasaan dapat dilihat dari bagaimana caranya dalam menghadapi masalah dengan bijaksana.
Ø Orang tua adalah Tuhan bagi kita yang dapat terlihat, mereka selalu ada buat kita, mereka selalu memeberikan semangat dan mereka juga memberi maaf kepada kita bahkan sebelum kita meminta maaf.
Ø Kesedihan hanyalah sebuah hambatan bagi kita dalam meraih apa yang kita harapkan, karena ketika kita sedih semua yang ada akan terasa tidak ada gunanya. Untuk itu janganlah kita terlarut dalam kesedihan, bagitlah dan buktikan bahwa kamu masih dapat hidup lebih baik lagi.
Ø Tuhan itu telah menciptakan manusia dengan pasangannya masing-masing, namun ketika saat ini kamu belum menemukan pasanganMu, cobalah renungkan dalam hati apakah kamu sudah melakukan yang terbaik untuk menemukan pasanganMu.
Advertisement