Motivasimerupakan unsur yang sangat penting bagi kita manusia, karena dengan motivasi kita memiliki semangat yang lebih tinggi dalam menjalani hidup, Kata Bijaksana adalah salah satu hal yang dapat menumbuhkan motivasi kita agar semangat kita semakin menggelora, dan kita dapat menghadapi tantangan hidup dengan baik.
Baiklah sobat tidak usah bertele-tele lagi, yuk langsung saja kit baca artikel mengenai Kata Bijak [Motivasi Hidup], selamat membaca ….
Sukses yang sejati adalah sukses yang disertai dengan usaha, kerja keras dan kegagalan, karena ketika kita sukses kita akan bersaha untuk lebih menjaganya.
Di masa dewasa, SUCCESS IS THE REAL ATTRACTIVENESS. Keberhasilan adalah daya tarik yang sesungguhnya. Maka janganlah terlalu sibuk merasa minder karena kurang tampan.
Cinta itu sederhana : Aku untukmu, dan engkau untukku . jika kamu tidak mampu untuk itu jangan pernah kamu mengatakan cinta.
Tuhan tidak mengharapkan kita sukses. Tuhan hanya mengharapkan kita untuk mencoba.
Kita lebih sering menyesal karena berbicara, daripada karena diam. Orang yang sering menyesal, harus berpikir setidaknya dua kali tentang kebaikan dari yang akan dikatakannya, atau diam. Jika tidak ada yang baik untuk dibicarakan, diamlah.
Keuntungan dan kerugian adalah dua sisi dari satu koin yang sama. Terlalu takut rugi sama dengan menjauhi keuntungan. * Kata Bijaksana
Doa orang tua merupakan kunci yang dapat membantu kita dalam menghadapi setiap permasalahan, tantangan dan perjuangan hidup.
Orang tuamu merupakan yang pertama berdoa untuk setiap keberhasilanmu, oleh karena itu ketika kamu merasakan yang namanya kesuksesan orang yang pertama yang harus kamu bahagiakan adalah orang tuamu. * Motivasi Hidup
Sahabat sejati bukan lahir karena kesamaan suku, agama, jender dan lain sebagainya, namun sahabat sejati lahir dari kesamaan hati dan perasaan untuk saling mengenal dan saling menjaga satu dengan yang lainnya.
Masalah itu terkadang tidak hanya berdampak merugikan saja, namun dengan adanya masalah kita dapat berintropeksi diri untuk memperbaiki setiap kesalahan yang ada, agar kita dapat menjadi lebih baik. * Kata Bijaksana
Cukup sekian Kata Bijak [Motivasi Hidup] yang dapat penulis sampaikan hari ini, dan semoga Kata Bijak [Motivasi Hidup]bermanfaat dan dapat menumbuhkan Semangatdari pembaca, sehingga dapat menghadapi tantangan hidup yang masih banyak menghadang didepan J.
Advertisement